Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2023

Artikel Olahraga Bola Basket

Gambar
  Artikel Olahraga Bola Basket Sumber:  https://blue.kumparan.com/image/upload/fl_progressive,fl_lossy,c_fill,q_auto:best,w_640/v1621507644/sbhhxhifz4uohsozzg7y.jpg Sejarah bola basket Permainan bola basket diciptakan oleh Prof. Dr. James A. Naismith salah seorang guru pendidikan jasmani Young Mens Christian Association (YMCA) Springfield, Massachusets, Amerika Serikat pada tahun 1891.Gagasan yang mendorong terwujudnya cabang olahragabaru ini ialah adanya kenyataan bahwa waktu itu keanggotaan dan pengunjung sekolah tersebut kian hari kian merosot.Sebab utamanya adalah rasa bosan dari para anggota dalam mengikuti latihan olahraga Senamyang gerakannya kaku.Di samping itu kebutuhan yang dirasakan pada musim dingin untuk tetap melakukan olahraga yang menarik semakin mendesak. Dr. Luther Gullick, pengawas kepala bagian olahraga pada sekolah tersebut menyadari adanya gejala yang kurang baik itu dan segera menghubungi Prof. Dr. James A. Naismith serta memberi tugas kepadanya untuk menyusun su

Sejarah Permainan Bola Basket, Siapa Penciptanya, Bagaimana Peraturannya?

Gambar
  Sejarah Permainan Bola Basket, Siapa Penciptanya, Bagaimana Peraturannya?   Basket  menjadi salah satu olahraga yang paling digemari di dunia saat ini. Namun tahukah  Bolaneters  sejarah bola basket? Dalam artikel ini, kalian bisa mengetahui sejarah, pencipta, dan juga bagaimana bola basket berkembang di dunia dan juga di Indonesia. Bola basket adalah olahraga bola berkelompok yang terdiri atas dua tim beranggotakan masing-masing lima orang yang saling bertanding mencetak poin dengan memasukkan bola ke dalam keranjang lawan. Bola basket bisa dimainkan di lapangan terbuka, walaupun pertandingan profesional pada umumnya dilakukan di ruang tertutup. Bola basket merupakan salah satu cabang olahraga yang menuntut VO2 max tinggi. Dengan latihan VO2 max ini dapat ditingkatkan yang menghasilkan peningkatan hanya berkisar 25% dari kondisi awal latihan. Selain itu, permainan bola basket juga lebih kompetitif karena tempo permainan cenderung lebih cepat jika dibandingkan dengan olahraga bola ya

Upaya Pengembangan Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar Melalui Permainan Soft Basketball

Gambar
 Upaya Pengembangan Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar Melalui Permainan Soft Basketball sumber: https://assets.kompasiana.com/items/category/56-1-1628768698.png?t=o&v=770 Kondisi kebugaran jasmani anak usia sekolah dasar di zaman sekarang harus benar-benar diperhatikan, karena dengan adanya kebugaran jasmani yang baik, segala sesuatu yang dilakukan atau dikerjakan oleh anak dengan melalui kegiatan mereka sehari-hari dapat dilakukan dengan maksimal (Maris Aka Satriyo Utomo, 2020). Salah satunya adalah dengan menjalankan olahraga minimal satu minggu sekali atau 45 menit untuk tingkatan anak usia sekolah dasar tersebut. Dalam UU No 11 tahun 2022 berbunyi “Olahraga masyarakat adalah olahraga yang di lakukan oleh masyarakat berdasarkan kegemaran dan kemampuan yang tumbuh dan berkembang sesuai dengan kondisi dan nilai budaya masyarakat setempat yang dilakukan secara terus-menerus untuk kesehatan, kebugaran, dan kegembiraan”. Aspek pengimplementasikannya dalam salah sa

Pengertian Bola Basket, Sejarah, Peraturan, dan Teknik Mainnya

Gambar
  Pengertian Bola Basket, Sejarah, Peraturan,              dan Teknik Mainnya sumber: https://images.app.goo.gl/e9Wz4KHxpfSinQgE8   Pengertian, Sejarah, dan Perkembangan Bola Basket Bola basket merupakan salah satu jenis olahraga yang menggunakan bola besar. Bola dimainkan secara berkelompok yang terdiri dari dua tim yang masing-masing beranggotakan lima orang. Kedua tim tersebut bersaing untuk mencetak poin sebanyak-banyaknya dengan cara memasukkan bola ke ring/basket lawan. Bola basket diciptakan pertama kali oleh Dr. James Naismith seorang guru asal Kanada, Amerika Serikat pada tahun 1891. Awalnya, Naismith ingin membuat permainan yang dapat dimainkan oleh siswanya saat musim dingin. Jadi ia menciptakan permainan bola yang dimainkan di dalam ruangan. Konsep awal permainan bola basket dimainkan oleh 9 orang di setiap timnya. Namun seiring berjalannya waktu, jumlah pemain berkurang menjadi 5 pemain di masing-masing tim. Hal tersebut masih berjalan sampa